PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Biografi imam al-ghazali & syekh abdul qadir jailani tahun 2017

Image of Biografi imam al-ghazali & syekh abdul qadir jailani tahun 2017
Imam Al-Ghazali dan Syekh Abdul Qadir Al-Jailani adalah dua orang yang sering dianggap sebagai tokoh besar Tasawuf. Keduanya dikenal lewat karya-karya yang monumental dan masih dipelajari hingga kini. Suluk atau tuntunan perilaku yang dipraktikkan oleh para sufi banyak disandarkan sebagai ajaran keduanya.

Tasawuf sendiri sering dipandang sebagai ajaran yang kontroversial. Kontroversi ini berimbas pula kepada dua guru besar ini. Namun, dengan kecermatannya, penulis buku ini berhasil mendudukkan dengan baikmana ajaran Tasawuf yang sejalan dengan Sunnah dan mana pula praktiknya yang menyimpang.

Dengan piawai pula, penulis berhasil menunjukkan bahwa kedua syekh dan imam merupakan tokoh pelopordalam usaha perbaikan umat. Sekaligus mengklarifikasi dugaan sebagian kalangan mengenai "penyimpangan" jalan hidup, ilmu, dan dakwahnya.

Buku ini mencoba menghadirkan informasi yang objektif tentang perjalanan hidup, sepak terjang beliau dalam dakwah, tantangan dan hambatan, serta hasii karyanya. Lewat buku ini pula, pembaca akan mengetahui keunggulan Al-Ghazali dan Al-Jailani sebagai tokoh besar di bidang ushul dan fikih dari mazhab Syafi'i dan Hanbali; sisi lain yang selama ini jarangditampilkan.

Yang jelas, buku ini bukan buku biografi biasa. Ditulis oleh seorang penulis yang dikenal objektif dan memiliki kredibilitas ilmiah yang diakui dunia lewat puluhan karyanya. Di samping itu, buku ini bukan hanya menawarkan cerita nostalgia, namun juga merangkum pokok-pokok ajaran kedua imam yang otentik, yang bisa diamalkan
Ketersediaan
B24516297.092 ALI b c1Perpustakaan FAH (200)Tersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

297.092 ALI b

Penerbit

Beirut publishing : Jakarta Timur.,

Deskripsi Fisik

viii, 316 hlm, 24,7 x 17,5 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

978-602-7637-42-9

Klasifikasi

297.092

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

unmediated

Tipe Pembawa

volume

Edisi

Cet.2

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?