PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

PERANAN NASKAH WAWACAN DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT SUNDA ”Studi Kasus: Ieu Wawacan Papatah Pranata ka Caroge”

No image available for this title
Skripsi ini bertujuan untuk menjelaskan bagaiman sejarah awal
masuknya Islam di tanah Sunda dan bagaimana naskah Sunda bergenre
wawacan dapat berperan dalam kehidupan masyarakat Sunda. Naskah
wawacan memiliki peranan penting dalam menyebarkan Islam karena
daya tarik yang diberikan para pendakwah ke seluruh lapisan
masyarakat Sunda, salah satunya ialah tradisi seni beluk. Tradisi
membaca naskah wawacan dengan menggunakan tembang atau lagu
yang disebut pupuh.
Penulis mendapat temuan bahwa naskah wawacan yang
berjudul Ieu Wawacan Papatah Pranata ka Caroge merupakan salah
satu naskah wawacan yang diambil oleh penulis untuk sebagai naskah
wawacan yang isinya mengajarkan ajaran-ajaran Islam kepada kaum
lelaki dan perempuan dalam memilih jodoh dan membina rumah tangga
yang sakinah.
Ketersediaan
SS19039SKR SPI 19039Perpustakaan FAH (Skrispsi SPI)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

SKR SPI 19039

Penerbit

Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta.,

Deskripsi Fisik

v,73 hlm.;ilus,25x18 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

SKR SPI

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?